10 Provinsi Terkaya Di Indonesia


Dalam bidang ekonomi, pendapatan domestik bruto (PDB) merupakan keseluruhan nilai ekonomi barang dan jasa yang berada di negara dalam kurun waktu tertentu. Pendapatan domestik regional bruto merupakan PDB suatu Provinsi, dan sering dijadikan tolak ukur pendapatan provinsi. berikut daftar 10 provinsi dengan PDRB (Juta Rupiah) tertinggi
  1. DKI Jakarta (395 664 497,61)
  2. Jawa Timur (3420280765.51)
  3. Jawa Barat (321 875 841.47)
  4. Jawa Tengah (186 995 480.65)
  5. Sumatera Utara (118 640 902.74)
  6. Kalimantan Timur (110 579 888.26)
  7. Riau (97 701 683.19)
  8. Banten (88 393 769.65)
  9. Sumatera Selatan (63 735 999.00)
  10. Sulawesi Selatan (51 197 034.67)
terlihat, bahwa provinsi yang menjadi pusat Industri nasional adalah provinsi dengan PDRB tertinnggi. sedangkan Riau, Kalimantan Timur dan Sumatera Selatan merupakan perwakilan provinsi dengan kekayaan sumberdaya alam yang melimpah.

Related Product :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Terputas - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger